Jakarta, CNBC Indonesia – Ketua Asosiasi Perdagangan Daging Indonesia (APDI) Asnawi buka-bukaan mengenai potret industri daging nasional. Di periode pertama Presiden Jokowi, dia menilai industri daging skala nasional sangat menggairahkan. Jumlah peternak rakyat di tahun 2019 yang mencapai lebih dari 5 juta peternak disebut sebagai bukti keberhasilan pada tataran hulu. Kendati …
Read More »Bulog Pesimistis Impor Daging Sapi Brasil Bisa Dilakukan Tahun ini
Bulog Pesimistis Impor Daging Sapi Brasil Bisa Dilakukan Tahun ini | Merdeka.com – Pemerintah bakal membuka keran impor daging sapi sebesar 50.000 ton dari Brasil hingga akhir tahun ini. Adapun tujuan impor daging sapi dari Brasil untuk membuat harga daging sapi dalam negeri menjadi lebih kompetitif. Direktur Utama Badan Urusan Logistik (Bulog), Budi …
Read More »Bulog Pastikan Daging Sapi Asal Brasil Dapat Sertifikasi Halal
Liputan6.com, Jakarta – Bulog memastikan daging sapi yang diimpor dari brasil berstatus halal dan aman dikonsumsi. Daging sapi asal Brasil tersebut akan masuk ke Indonesia di akhir tahun ini. Direktur Pengadaan Perum Bulog Bachtiar menyebutkan, pemerintah sangat selektif memilih daging sapi yang akan masuk ke Indonesia. Baik dari segi kualitas, kesehatan juga kehalalan. …
Read More »Lakukan Penggemukan Sapi Bali, Pria Ini Sukses Makmurkan Peternak di Desanya
KOMPAS.com – Ahmad Umar (54), Kepala Desa Sidomulyo, Kecamatan Wanaraya Kabupaten Barito Kuala (Batola), Kalimantan Selatan, telah 18 tahu menjadi peternak sapi. Umar yang juga menjabat ketua kelompok ternak Sumber Mekar, tergolong sukses menjalankan bisnis penggemukan dan pembibitan sapi, khususnya sapi Bali. Dengan modal awal dua ekor sapi pada tahun …
Read More »Daging Sapi Impor Mulai Naik Samai Produk Lokal, Dekati Harga Rp120.000 per Kg
Merdeka.com – Harga daging sapi pada akhir Agustus di pasar Kebayoran lama dan Palmerah terpantau stabil. Harga daging lokal berada di harga Rp120.000 per kilogram (Kg). Sedangkan, Rp110.000 hingga Rp112.000 per Kg untuk daging sapi impor. “Kalau impor parah banget dari Rp85.000 sekarang Rp110.000 per Kg. Sejak Idul Fitri naik terus …
Read More »Kemendag: Impor Daging Sapi Demi Turunkan Harga
Liputan6.com, Jakarta Pemerintah bakal membuka keran impor daging sapi sebesar 50 ribu ton dari Brasil hingga akhir tahun ini. Sekretaris Jenderal Kemendag Oke Nurwan mengatakan bahwa tujuan impor daging sapi dari Brazil untuk membuat harga daging sapi dalam negeri menjadi lebih kompetitif. “Untuk lebih apa di sini pasar lebih sempurna lagi persaingan karena …
Read More »Berdikari Impor 10 Ribu Ton Daging Sapi Asal Brasil
Liputan6.com, Jakarta – PT Berdikari (Persero) menyatakan akan mengimpor 10 ribu ton daging sapi asal Brasil. Rencananya impor tersebut akan mulai masuk ke Indonesia pada September hingga akhir 2019 melalui kerja sama dengan asosiasi dan distributor. Direktur Utama Berdikari Eko Taufik Wibowo menjelaskan, kuota impor daging sapi itu ditetapkan berdasarkan hasil rapat koordinasi …
Read More »Hingga Juli 2019, Realisasi AUTS Mencapai 87.419 Ekor Sapi
Liputan6.com, Jakarta Realisasi Asuransi Usaha Ternak Sapi (AUTS) hingga Juli 2019 telah mencapai 87.419 ekor sapi dengan total nilai preminya sebesar Rp 17,48 miliar. Tahun ini target AUTS sebesar 120.000 ekor sapi. PT Asuransi Jasa Indonesia (Jasindo) mencatat, angka tersebut sudah hampir mendekati realisasi AUTS sepanjang 2018, dimana sapi yang terlindungi …
Read More »Kisah Sapi Limosin Balikpapan Bobot 1 Ton tuk Qurban Idul Adha 2019, Diberi Jamu dan Telur Bebek
TRIBUNNEWS.COM, BALIKPAPAN – Sebentar lagi akan bergulir hari raya Idul Adha 2019. Bagi yang mampu laksanakan ibadah haji atau laksanakan pemotongan hewan Qurban Idul Adha 2019. Soal pelaksanaan ibadah pemotongan hewan Qurban, dua minggu sebelum hari Idul Adha 2019, di Kota Balikpapan, Kalimantan Timur sudah ramai pedagang yang tawarkan hewan Qurban. Jelas …
Read More »SPG Cantik dan Sapi Gratis Jadi Senjata Tarik Pembeli Hewan Kurban
Depok – Penjual hewan kurban mulai menjamur, mulai dari lapak sederhana di pinggir jalan hingga membuat ‘mal’ hewan kurban. Penjual hewan kurban ini juga punya akal untuk memikat pembeli. Salah satunya seperti yang dilakukan Mall Hewan Qurban Haji Doni di bilangan Kelapa Dua, Depok. Di lapak ini, ada beberapa SPG cantik …
Read More »